MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK MELALUI KEGIATAN PERMAINAN PUZZLE PADA KELOMPOK A DI RA AL- BASHITIYAH BATU TUNGGGAL
Keywords:
Keywords—Kemampuan Motorik Halus, Permainan PuzzleAbstract
Penelitian ini dilatarbelakangi perkembangan anak di Raudhatul Athfal AL-Basithiyah Batu Tunggal ditemukan adanya kendala pada kegiatan motorik halus anak usia dini dalam kegiatan pembelajaran berlangsung. Peneliti menemukan bahwa anak masik kesulitan dalam melakukan kegitan motorik halus anak khusunya permainan puzzle dan proses pembelajaran motorik halus dalam permainan puzzle, belum berjalan secara optimal Pada saat pembelajaran kemampuan motorik halus anak masih rendah. Ketika diminta untuk menyusun puzzle yang mencocokkan bentuk gambar puzzle. disamping itu hanya terdapat 14 orang anak yang bisa menyusun puzzle secara tidak berurutan dan hanya 16 orang anak bisa menyusun puzzle secara berurutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penggunaan media puzzle dapat meningkatkan kemampuan motorik halus anak di RA Al Bashitiyah. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, dan dokumentasi. Subjek dalam penelitian ini adalah anak RA Al Bashitiyah. Hasil penelitian ini adalah menggunakan dua siklus, pada siklus I pencapaian nilai rata-rata anak 51% dan pada siklus II nilai rata-rata anak sebesar 86% artinya pada siklus II dinyatakan tuntas
References
Al-Qur’an. surah Ar-Rum 54.
Mursid. 2015, Belajar dan Pembelajaran Paud, PT Remaja Rosdkarya Offset, Bandung.
Nurlaili,2019, Pengembangan Motorik Halus Anak Usia Dini,Modul, Medan.
Samsudin, 2015,Pembelajaran Motorik di Taman Kanak-Kanak, Litera Prenada Media Group, Jakarta.
Sanjaya Wina, 2016, Penelitian Tindakan Kelas, Prenada Media, Jakarta.
Sukardiyono Totok, 2015, Pengertian, Tujuan, Manfaat, Karakteristik, Prinsip, Dan Langkah-Langkah Penelitian Tindakan Kelas,Yogyakarta.
Sumantri,2020, Model Pengembangan Keterampilan Motorik Anak Usia Dini, Depdiknas,Jakarta.
Sumarni, 2015, Penigkatan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Metode Kerja Kelompok Dalam Pembelajaran Ipa Disekolah Dasar, Pontianak.
Suprayitno Adi, 2020, Menyusun PTK ERA 4.0, CV Budi Utama, Yogyakarta.
Iskandar, B., & Suryatik, 2021, Metode dan Model Pembelajaran, Cv Manhaji, Medan.
Undang-undang Sistám Pendidikan Nasional No. 20 Tahun 2003, hlm. 1 Bab I Pasal 1, Butir 14.